Ada 4 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan Tubuh

Ada 4 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan Tubuh

ZoyaQQ Lounge – Ada 4 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan Tubuh. Ternyata daun kelor memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh dan memang sudah terkenal sebagai obat herbal. Daun kelor ini sudah lama digunakan sebagai obat tradisional yang baik untuk mencegah kanker dan menjaga tekanan darah.

Ada 4 Manfaat Daun

Hal ini dipengaruhi oleh kandungan yang baik untuk kesehatan seperti antioksidan dan berbagai nutrisi lainnya. Adapun kandungan vitamin C, beta karoten, quercetin, dan chlorogenic acid.

Berikut ada 4 manfaat daun kelor untuk kesehatan tubuh yang wajib diketahui seperti dilansir dari Poker Online.

Menurunkan Kadar Gula Darah

Ada 4 Manfaat Daun

Ada beberapa penelitian yang menunjukkan bahwa daun kelor dapat membantu menurunkan kadar gula darah dalam tubuh. 1 studi di 30 wanita menunjukkan bahwa mengonsumsi 1/2 sendok teh ( 7gram ) bubuk daun kelor setiap hari selama 3 bulan dapat mengurangi kadar gula darah puasa sebesar 13.5%.

Menurunkan Berat Badan

Ada 4 Manfaat Daun

Manfaat daun kelor untuk kesehatan berikutnya adalah menurunkan berat badan. Daun kelor ini juga dapat mengurangi pembentukan lemak dan meningkatkan pemecahan lemak. Penelitian telah membuktikan efek dari suplemen yang mengadnung daun kelor ynag dikombinasikan dengan bahan lainnya.

Mengurangi Peradangan

Manfaat lainnya dari daun kelor adalah dapat mengurangi peradangan. Peradangan adalah respon alami tubuh terhadap infeksi atau cedera yang merupakan mekanisme perlindungan yang penting. Daun kelor juga mengandung senyawa isothiocyanate yang merupakan senyawa anti-inflamasi.

Senyawa ini juga tedapat pada polong dan biji-bijian. Daun Kelor ini juga berfungsi mengurangi peradangan dengan menekan enzim peradangan dan protein dalam tubuh.

Menangkal Radikal Bebas

Antioksidan merupakan senyawa yang bertindak melawan radikal bebas dalam tubuh dan terdapat pada senyawa dalam daun kelor. Kadar radikal bebasyang tinggi tentu dapat menyebabkan stres oksidatif yang berhubungan dengan penyakit kronis seperti penyakit jantung dan diabetes tipe 2.

Selain vitamin C dan beta karoten, daun kelor juga memiliki kandungan quercetin yang merupakan antioksidan kuat yang dapat membantu menurunkan tekanan darah. Adapun asam klorogenik yang dapat membantu menurunkan kadar gula darah setelah makan.

Yuk Dibaca Juga : 4 Benda Rumah Harus Dibersihkan Sesering Mungkin.

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *