Manfaat Bekam di Punggung bagi Kesehatan

Manfaat Bekam di Punggung bagi Kesehatan

ZOYAQQLOUNGE – Manfaat Bekam di Punggung bagi Kesehatan Bekam adalah pengobatan alternatif yang kini menjadi salah satu pilihan masyarakat yang di tuju. Melansir dari laman kedokteran.ump.ac.id, bekam atau hijamah adalah peninggalan dari zaman Rasulullah SAW dan menjadi pengobatan yang di sarankan oleh beliau.

Pembekam menempatkan cangkir di punggung, perut, lengan, kaki atau bagian lain dari tubuh. Di dalam cangkir, kekuatan vakum atau hisap menarik kulit ke atas.

Cangkir sering di panaskan dengan api menggunakan alkohol, herbal, atau kertas yang di tempatkan langsung ke dalam cangkir. Sumber api di hilangkan, dan cangkir yang di panaskan di tempatkan dengan sisi terbuka langsung ke kulit.

Saat cangkir panas di tempatkan ke kulit, udara di dalam cangkir mendingin dan menciptakan ruang hampa yang menarik kulit dan otot ke dalam cangkir. Kulit mungkin menjadi merah karena pembuluh darah merespons perubahan tekanan.

Ada tiga jenis terapi hisap dengan alat berupa tabung ini yang bisa di jadikan pilihan. Tentu saja agar manfaat bekam bagi kesehatan bisa di rasakan betul, yakni terapi basah, kering dan luncur.

Terapi basah di lakukan dengan melukai permukaan kulit, sementara terapi kering mengisap dan memijat tanpa mengeluarkan darah. Terapi luncur, alat yang berupa gelas bisa di geser ke area kulit yang lain seperti meluncur.  Berikut manfaat bekam di punggung bagi kesehatan dan efek sampingnya:

Melancarkan Peredaran Darah

Manfaat bekam di punggung bagi kesehatan adalah membuat peredaran darah menjadi lancar. Hal ini karena terapi bekam menggunakan penyedotan darah kotor yang memiliki dampak pada peningkatan aliran darah. Manfaat bekam bagi kesehatan akan membuat pembuluh darah menjadi lebih kuat. Darah yang tersumbat pun menjadi lancar seperti yang di sadur dari Liputan6.com.

Mengatasi Sakit Kepala

Salah satu kondisi yang dapat mencetuskan migrain adalah sirkulasi darah yang tidak lancar. Sementara itu, manfaat bekam di punggung bagi kesehatan merupakan terapi alternatif yang disinyalir dapat membantu memperlancar sirkulasi darah di dalam tubuh.

Nah, manfaat bekam di punggung ini di yakini mampu membantu mengatasi migrain atau sakit kepala sebelah. Meski masuk akal, ternyata belum ada penelitian ilmiah yang secara spesitik setuju dengan pendapat tersebut.

Menurunkan Berat Badan

Manfaat bekam di punggung bagi kesehatan bisa membantu menurunkan berat badan. Bekam dapat mengeluarkan jaringan lemak yang berada di bagian pori-pori tubuh. Selain itu bisa terjadi karena manfaat bekam bagi kesehatan ini dapat meningkatkan proses metabolisme tubuh.

Proses metabolisme yang baik bisa menghancurkan lemak lebih banyak di bandingkan orang-orang yang memiliki metabolisme tidak teratur. Oleh sebabnya, jika kalian ingin menurunkan berat badan, manfaat bekam bagi kesehatan ini bisa menjadi salah satu solu

Mengatasi Kelelahan

Jika seseorang mengalami kelelahan, biasanya orang tersebut akan melakukan pijat untuk menghilangkan rasa lelah di badannya. Selain pijatan, ternyata manfaat bekam bagi kesehatan bisa mengatasi kelelahan, lho.

Kelelahan biasanya diakibatkan oleh syaraf-syaraf yang kaku. Manfaat bekam di punggung bagi kesehatan ini yang akan meredakan ketegangan dan kekakuan syaraf tersebut. Tentunya dibarengi dengan pola istirahat yang cukup.

Meredakan Nyeri

Bekam bisa untuk meredakan berbagai jenis nyeri dan keluhan. Manfaat bekam bagi kesehatan bisa meredakan nyeri dan rasa sakit pada pinggang, bahu, dada, punggung, perut, dan encok. Selain itu manfaat bekam bagi kesehatan bisa mengatasi beberapa keluhan seperti sakit gigi, migrain, batuk, dan tekanan darah tinggi.

SUMBER : ZOYAQQ

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *