Alasan Tidak Perlu Memohon Padanya untuk Bertahan

ZoyaQQLOUNGE – Alasan Tidak Perlu Memohon Padanya untuk Bertahan. Terkadang kamu tidak ingin mudah menyerah menghadapi cobaan cinta dan memutuskan untuk bertahan. Bukan hanya karena masih cinta tapi juga sudah tumbuh rasa sayang mendalam pada pasangan.

Alasan Tidak Perlu Memohon Padanya untuk Bertahan
Alasan Tidak Perlu Memohon Padanya untuk Bertahan

Namun terkadang kamu tidak tahu apa yang dirasakan pria sehingga ia memutuskan untuk tidak bertahan. Jika seperti ini, ketahui alasan mengapa kamu tidak perlu memohon padanya bertahan untukmu.

Dia tidak akan menghargaimu

ZOYAQQ – Mengemis dan memohon padanya agar mau bertahan mungkin akan berhasil membuatnya tetap berada di sisimu, tapi itu cenderung membuatnya meremehkanmu dan pada akhirnya tidak menghargaimu. Dia akan tetap memperlakukanmu dengan buruk karena ia merasa kamu sangat membutuhkannya. Pria itu akan merasakan sombong karena egonya makin tinggi.

Dia tidak selayak itu untuk dipertahankan

Coba ingat-ingat kembali, selayak itukah dia untuk dipertahankan? Apa yang membuatmu tak bisa hidup tanpanya? He will take you for granted, menganggap semua usahamu untuk mempertahankannya sudah sewajarnya terjadi dan merasa harga dirinya dijunjung tinggi. Kamu tidak akan mendapatkan apa yang kamu butuhkan karena tetap jadi pihak yang berkorban dalam hubungan cinta yang melelahkan.

Jika masih sayang, dia akan bertahan

Dengan sendirinya dia akan bertahan jika masih cinta dan sayang padamu. Kamu tak perlu memohon padanya karena secara sadar dirinya akan berpikiran dewasa mengapa hubungan cinta ini harus dipertahankan. Jika dia masih punya kemauan untuk bertahan, ia akan mengajakmu untuk bicara berdua dan memperbaiki komitmen sehingga bisa mengembalikan semuanya ke jalur yang seharusnya.

Itu membuatmu terlihat sangat lemah

Sudah cukup, selama ini perempuan selalu dianggap lemah dan tidak mampu berdiri sendiri termasuk dalam hubungan cinta. Peduli terhadap seseorang seharusnya tidak membuatmu merasa tidak berharga. Pasangan yang baik seharusnya mampu membuatmu merasa lebih kuat, bukan merasa seperti pengemis. Pada akhirnya, tetap kamu yang akan terluka.

Kamu akan menyesalinya

Meskipun dia bertahan, tapi dia bukanlah seseorang yang kamu inginkan. Pasti sikapnya sudah banyak berubah, terutama lebih semena-semena dan semaunya sendiri. Ia hanya bertahan karena dia pikir dia bisa mengendalikanmu. Faktanya, sebenarnya kamu akan baik-baik saja tanpanya. Kamu bisa berjalan keluar dari hubungan beracun ini dan tidak membuang banyak energi untuk mengurusnya. Apakah kamu merasa lemah karena tidak memiliki penghasilan lagi? Cari uang sendiri, karena kamu sebagai manusia, bisa mandiri.

ADMIN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *